pixel
Home/Articles/

Berapa Sih Biaya Abonemen Listrik PLN?

Berapa Sih Biaya Abonemen Listrik PLN?

31 August 2024

Bagikan :

share on facebookshare on Xshare on whatsapp
Berapa Biaya Abonemen Listrik PLN

Propers, bagi kalian yang menggunakan layanan listrik PLN, mungkin sudah familiar dengan tagihan listrik bulanan yang harus dibayar. Namun, selain biaya pemakaian listrik, ada komponen lain yang juga dikenakan, yaitu biaya abonemen listrik. Lalu, apa sebenarnya biaya abonemen listrik itu, dan bagaimana cara menghitungnya? Simak artikel eCatalog berikut ini yang dilansir dari beberapa sumber!

Apa Itu Abonemen Listrik PLN?

Secara sederhana, abonemen listrik adalah biaya berlangganan listrik yang dibebankan pada pelanggan PLN dengan skema pembayaran pascabayar. Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), 'abonemen' berarti uang yang dibayarkan untuk berlangganan suatu layanan. Dalam konteks listrik, biaya ini dikenakan setiap bulan, bahkan jika tidak ada pemakaian listrik sama sekali.

Biaya abonemen ini berbeda-beda, tergantung pada daya listrik yang terpasang di rumah kalian. Misalnya, untuk daya 900 VA, biaya abonemen adalah sekitar Rp 48.672, sedangkan untuk daya 6600 VA bisa mencapai Rp 448.675. Besarnya biaya ini bisa membuat tagihan listrik kalian terasa berat, terutama jika tidak dikelola dengan baik.

Baca Juga: 8 Hal Penting yang Wajib Diketahui Saat Memasang Panel Surya 

Cara Menghitung Biaya Abonemen Listrik

Hore Tarif Listrik Sampai Juni Tak Naik, Ini Rinciannya

sumber: ekonomi.bisnis.com

Untuk menghitung biaya abonemen, PLN menggunakan rumus yang cukup sederhana:

Biaya Abonemen = 40 Jam Nyala x (Daya/1000) x Tarif per kWh

Dengan rumus di atas, berikut adalah contoh perhitungan biaya abonemen listrik:

Daya 900 Watt

  • 40 Jam x 900/1000 = 36 kWh
  • 36 kWh x Rp 1.352 = Rp 48.672

Daya 1300 Watt

  • 40 Jam x 1300/1000 = 52 kWh
  • 52 kWh x Rp 1.444,70 = Rp 75.124

Daya 2200 Watt

  • 40 Jam x 2200/1000 = 88 kWh
  • 88 kWh x Rp 1.444,70 = Rp 127.133

Daya 3500 Watt

  • 40 Jam x 3500/1000 = 140 kWh
  • 140 kWh x Rp 1.699,53 = Rp 237.934

Daya 4400 Watt

  • 40 Jam x 4400/1000 = 176 kWh
  • 176 kWh x Rp 1.699,53 = Rp 299.117

Daya 5500 Watt

  • 40 Jam x 5500/1000 = 220 kWh
  • 220 kWh x Rp 1.699,53 = Rp 373.896

Daya 6600 Watt

  • 40 Jam x 6600/1000 = 264 kWh
  • 264 kWh x Rp 1.699,53 = Rp 448.675

Dengan perhitungan ini, pelanggan bisa mengetahui biaya abonemen listrik yang harus dibayar sesuai dengan beban listrik di rumah.

Our Property

Svani Type 70
Svani Type 70

Tangerang Selatan, Banten

Property Area: 70m2
Residential

Start from 
Rp 2.499.872.000
Svani Type 86
Svani Type 86

Tangerang Selatan, Banten

Property Area: 86m2
Residential

Start from 
Rp 1.816.750.118
Svadhi Type 70
Svadhi Type 70

Tangerang Selatan, Banten

Property Area: 70m2
Residential

Start from 
Rp 2.808.805.000
Svadhi Type 86
Svadhi Type 86

Tangerang Selatan, Banten

Property Area: 86m2
Residential

Start from 
Rp 3.755.465.000
Excelia Type 64
Excelia Type 64

Tangerang, Banten

Property Area: 64m2
Residential

Start from 
Rp 1.445.435.000
Excelia Type 69
Excelia Type 69

Tangerang, Banten

Property Area: 69m2
Residential

Start from 
Rp 1.400.000.000
Adora Terravia Prime Type 144
Adora Terravia Prime Type 144

Tangerang Selatan, Banten

Property Area: 144m2
Residential

Start from 
Rp 3.191.911.000
Adora Terravia Luxe Type 190
Adora Terravia Luxe Type 190

Tangerang Selatan, Banten

Property Area: 190m2
Residential

Start from 
Rp 4.484.254.000
Terravia Belova Classic Type 95
Terravia Belova Classic Type 95

Tangerang Selatan, Banten

Property Area: 95m2
Residential

Start from 
Rp 2.270.274.000

Kelebihan dan Kekurangan Listrik Pascabayar

Menggunakan listrik pascabayar memang memiliki kelebihan, seperti listrik yang selalu tersedia hingga akhir bulan dan tidak perlu khawatir kehabisan pulsa seperti pada listrik prabayar. Namun, kekurangannya, kalian harus siap dengan biaya abonemen yang tetap, bahkan jika listrik tidak digunakan.

Jika kalian merasa biaya ini terlalu membebani, mungkin kalian bisa mempertimbangkan untuk beralih ke sistem prabayar yang lebih fleksibel dan tanpa biaya abonemen. Namun, pastikan kalian memahami baik kelebihan maupun kekurangannya sebelum memutuskan.

Baca Juga: Berikut Cara Pasang PLTS di Rumah, Agar Hemat Listrik!

Rekomendasi untuk Propers

Untuk berbagai informasi seputar properti seperti rumah, apartemen, hingga tanah di berbagai lokasi, kalian bisa kunjungi ecatalog.sinarmasland.co.

Platform ini menyediakan kebutuhan lengkap untuk jual beli rumah terjangkau di BSD seperti Cluster Belova Terravia, business loft, ruko, apartemen di berbagai kota seperti BSD City, Jakarta, Bekasi, Bogor, Batam, Balikpapan, dan Surabaya. Selain itu, kalian juga bisa menemukan informasi seputar keuangan & investasi, inspirasi hunian, gaya hidup, dan banyak lainnya.

Our Property

Svani Type 70
Svani Type 70

Tangerang Selatan, Banten

Property Area: 70m2
Residential

Start from 
Rp 2.499.872.000
Svani Type 86
Svani Type 86

Tangerang Selatan, Banten

Property Area: 86m2
Residential

Start from 
Rp 1.816.750.118
Svadhi Type 70
Svadhi Type 70

Tangerang Selatan, Banten

Property Area: 70m2
Residential

Start from 
Rp 2.808.805.000
Svadhi Type 86
Svadhi Type 86

Tangerang Selatan, Banten

Property Area: 86m2
Residential

Start from 
Rp 3.755.465.000
Excelia Type 64
Excelia Type 64

Tangerang, Banten

Property Area: 64m2
Residential

Start from 
Rp 1.445.435.000
Excelia Type 69
Excelia Type 69

Tangerang, Banten

Property Area: 69m2
Residential

Start from 
Rp 1.400.000.000
Adora Terravia Prime Type 144
Adora Terravia Prime Type 144

Tangerang Selatan, Banten

Property Area: 144m2
Residential

Start from 
Rp 3.191.911.000
Adora Terravia Luxe Type 190
Adora Terravia Luxe Type 190

Tangerang Selatan, Banten

Property Area: 190m2
Residential

Start from 
Rp 4.484.254.000
Terravia Belova Classic Type 95
Terravia Belova Classic Type 95

Tangerang Selatan, Banten

Property Area: 95m2
Residential

Start from 
Rp 2.270.274.000

Promotions

Berapa Biaya Abonemen Listrik PLN

Bagikan :

share on facebookshare on Xshare on whatsapp
Similar Articles
Tips Properti
article
Promo Double Benefit dari Sinar Mas Land Tahun 2024 | Investasi Properti

Properti kini semakin diburu oleh banyak orang. Bukan hanya orang orang tua, melainkan anak muda pun

Read More

27 July 2022

Tips Properti
article
Tips Cerdas Membeli Rumah Pertama Menggunakan KPR. Bisa Cicilan Murah!

Tips beli rumah cicilan murah - Meningkatnya animo masyarakat untuk membeli rumah di usia muda, Sinar Mas Land kembali menghadirkan kawasan residensial terbaru yang menjadi incaran masyarakat yang ingin membeli rumah di BSD, diantara lain dengan dibangunnya cluster Tanakayu, Freja dan Vanya Park di BSD City. Walau yang seperti kita ketahui saat ini harga properti semakin naik namun tenang saja, ha

Read More

01 November 2022

Tips Properti
article
5 Tips Membeli Rumah Impian di BSD City

Beli Rumah di BSD - Zaman sekarang harga tanah dan bangunan semakin lama semakin tinggi, hal ini tentunya menyulitkan untuk para generasi muda untuk memiliki hunian impiannya, terutama jika BSD jadi daerah idamanmu untuk beli rumah pertama dimana harga properti di lokasi tersbut saat ini rata-rata ada di kisaran 1 milyar. Tapi jangan khawatir, karena masih ada pilihan hunian untuk kamu yang sedang

Read More

30 November 2022