pixel
Home/Articles/

Ini Dia 5 Perbedaan PBG dan SLF, Cari Tau Fungsi dan Contohnya Disini!

Ini Dia 5 Perbedaan PBG dan SLF, Cari Tau Fungsi dan Contohnya Disini!

24 July 2024

Bagikan :

share on facebookshare on Xshare on whatsapp
Ini Dia 5 Perbedaan PBG dan SLF, Cari Tau Fungsi dan Contohnya Disini!

Sebelum mengurus izin properti, penting untuk memahami perbedaan antara PBG dan SLF karena keduanya memiliki peran penting dalam pembangunan gedung. Meskipun sering dianggap sama, PBG dan SLF sebenarnya memiliki perbedaan yang signifikan dalam hal isi, fungsi, dan masa berlaku. Mari kita bahas lebih lanjut perbedaan keduanya agar Anda lebih memahami pentingnya dokumen ini dalam kepemilikan bangunan Propers!

Perbedaan PBG dan SLF

 

PBG dan SLF adalah dua izin penting dalam pembangunan gedung. Meski sama-sama diterbitkan pemerintah, keduanya memiliki perbedaan mendasar.

 

  • Pengertian

 

PBG adalah izin yang wajib diperoleh sebelum memulai pembangunan. Fungsinya sebagai persetujuan pemerintah atas rencana pembangunan, memastikan desain dan spesifikasi bangunan sesuai standar yang berlaku. Sementara itu, SLF adalah sertifikat yang menyatakan gedung layak fungsi dan aman digunakan setelah pembangunan selesai.

 

  • Fungsi

 

PBG berfungsi sebagai izin pembangunan, sedangkan SLF adalah bukti kelaikan fungsi gedung. PBG memastikan bangunan dibangun sesuai aturan, sementara SLF memastikan bangunan aman dan layak pakai.

 

  • Waktu Penerbitan

 

PBG diterbitkan sebelum pembangunan dimulai, prosesnya bisa memakan waktu beberapa minggu hingga bulan. SLF diterbitkan setelah pembangunan selesai dan biasanya lebih cepat dari PBG.

 

  • Masa Berlaku

 

Masa berlaku SLF bervariasi, 20 tahun untuk bangunan tidak sederhana dan selamanya untuk rumah sederhana tanpa perubahan. PBG berlaku selama bangunan masih berdiri.

  • Contoh PBG dan SLF

PBG biasanya berisi data pemilik, lokasi, fungsi bangunan, dan keputusan persetujuan. SLF lebih fokus pada aspek teknis kelaikan fungsi bangunan.

Contoh PBG

perbedaan pbg dan slf

Sumber: scribd/Yoga R

Contoh SFL

perbedaan pbg dan slf

Dengan memahami perbedaan ini, pemilik bangunan dapat mengurus perizinan dengan lebih baik dan memastikan pembangunan gedung berjalan lancar sesuai aturan.

Cari Apartemen dengan harga terbaik? Cek disini! 

 

Yuk, kunjungi website ecatalog sinarmasland untuk tau informasi lainnya seputar properti. Jangan lupa juga untuk bergabung menjadi pengguna ecatalog! 

 

Our Property

Bagikan :

share on facebookshare on Xshare on whatsapp
Similar Articles
Tips Properti
article
Promo Double Benefit dari Sinar Mas Land Tahun 2024 | Investasi Properti

Properti kini semakin diburu oleh banyak orang. Bukan hanya orang orang tua, melainkan anak muda pun

Read More

27 July 2022

Tips Properti
article
Tips Cerdas Membeli Rumah Pertama Menggunakan KPR. Bisa Cicilan Murah!

Tips beli rumah cicilan murah - Meningkatnya animo masyarakat untuk membeli rumah di usia muda, Sina

Read More

01 November 2022

Tips Properti
article
5 Tips Membeli Rumah Impian di BSD City

Beli Rumah di BSD - Zaman sekarang harga tanah dan bangunan semakin lama semakin tinggi, hal ini ten

Read More

30 November 2022