Rumah 3 Lantai di Cluster Vivace, Amadeus Signature – Rancamaya Golf Estate
Menemukan rumah ideal yang menggabungkan kenyamanan, desain elegan, dan lokasi strategis kini semakin mudah dengan Vivace, tipe rumah eksklusif di Cluster Amadeus Signature, Rancamaya Golf Estate. Dengan konsep hunian modern, Vivace menawarkan keseimbangan antara estetika, fungsionalitas, dan kualitas premium.
Spesifikasi Hunian Vivace
Vivace hadir sebagai pilihan tepat bagi Anda yang mencari rumah 3 lantai dengan desain mewah dan luas yang optimal. Berikut spesifikasinya:
- Luas Tanah: 84m²
- Luas Bangunan: 87m²
- Kamar Tidur: 3
- Kamar Mandi: 2
- Listrik: 2200 Watt
- Arah Rumah: Barat Laut, Tenggara
- Jumlah Lantai: 3
Material Berkualitas dan Detail Properti
Vivace dirancang dengan material terbaik untuk menciptakan hunian yang kokoh dan nyaman:
- Pondasi: Menggunakan pile untuk daya tahan maksimal.
- Dinding: High-quality red brick untuk ketahanan dan isolasi optimal.
- Lantai: Tile ukuran 60x60 cm, memberikan kesan modern.
- Dinding Finishing: Plaster dengan premium paint untuk tampilan elegan.
- Atap: Light steel frame yang kuat dan tahan lama.
- Plafond: Gypsum dengan fine paint finish untuk area kering, kalsiboard untuk area basah.
- Pintu: Solid engineering door untuk keamanan dan estetika.
- Jendela & Kusen: Premium alumunium (YKK/equivalent) untuk daya tahan maksimal.
- Sanitair: Menggunakan American Standard/equivalent.
- Air Bersih: Sumber air dari PDAM.
- Carport: Lantai homogeneous ukuran 60x60 cm dengan concrete pergola dan solar tuff roof.
- Internet: Sudah dilengkapi dengan jaringan First Media dan Indihome.