Jika kamu sedang mencari rumah mewah BSD paling diincar di tahun 2025, The Armont Residences adalah jawabannya! Hunian premium terbaru dari BSD City ini hadir dengan konsep "royal garden-living sanctuary" yang menghadirkan keseimbangan sempurna antara kemewahan dan kenyamanan hidup di tengah lingkungan hijau yang asri. Penasaran apa saja yang ditawarkan oleh The Armont sebagai salah satu rumah mewah yang menjadi incaran di BSD tahun 2025 ini? Simak artikel berikut ya!
Rumah Mewah Incaran Yang Berada di Lokasi Super Strategis
The Armont Residences merupakan salah satu rumah mewah yang berada di lokasi premium BSD City. Perumahan ini memiliki akses yang sangat strategis dengan berbagai fasilitas kota yang mudah dijangkau, seperti:
- Pusat Pendidikan: Dekat dengan berbagai sekolah dan universitas ternama seperti Atmajaya BSD dan Prasetiya Mulya.
- Pusat Perbelanjaan: Hanya beberapa menit dari The Breeze, AEON Mall, dan ICE BSD.
- Area Rekreasi: Berdekatan dengan theme park seperti Cimory Land dan Jatim Park.
- Moda Transportasi: Mudah diakses melalui KA dan Stasiun Cisauk.
Dengan berbagai keunggulan ini, tidak heran jika The Armont Residences menjadi rumah mewah BSD paling diincar di tahun 2025.
Baca Juga: Rumah Mewah Korea Tapi di BSD - eCatalog Sinarmas Land
Rumah Mewah Incaran Yang Sudah Dilengkapi Dengan Berbagai Fasilitas Terbaik
Sebagai salah satu rumah mewah BSD paling diincar, The Armont Residences dilengkapi dengan berbagai fasilitas "hijau" yang memberikan pengalaman hidup berkualitas tinggi. Salah satu daya tarik utama dari hunian ini adalah The Graceley Park, yang menjadi pusat "sanctuary" bagi para penghuni. Berikut adalah beberapa fasilitas yang ditawarkan: