pixel
Home/Articles/

Rekomendasi Perumahan Dekat Stasiun Cikarang

Rekomendasi Perumahan Dekat Stasiun Cikarang

01 March 2024

Bagikan :

share on facebookshare on Xshare on whatsapp
perumahan dekat stasiun cikarang

Tinggal di dekat stasiun kereta api, baik KRL, MRT, maupun LRT, kini menjadi pilihan yang semakin diminati. Alasannya tak lain karena menawarkan kemudahan akses transportasi yang cepat dan terjangkau. Hal ini tentu menjadi solusi tepat bagi masyarakat modern yang ingin menghemat waktu dan tenaga dalam mobilitas sehari-hari.

Meskipun harga hunian di area ini umumnya lebih tinggi dibandingkan lokasi lain, namun nilai investasinya juga menjanjikan keuntungan yang tak kalah menarik. Kelangkaan hunian dan tingginya permintaan pasar menjadikan nilai properti di sekitar stasiun terus meningkat.

Keuntungan tinggal dekat stasiun

  • Praktis dan nyaman: Anda bisa berjalan kaki atau menggunakan transportasi umum dengan mudah.
  • Hemat ongkos dan energi: Tak perlu mengeluarkan biaya bensin dan energi untuk bepergian.
  • Waktu perjalanan lebih singkat: Terhindar dari kemacetan dan dapat memprediksi waktu perjalanan dengan lebih akurat.
  • Akses mudah ke fasilitas publik: Dikelilingi oleh berbagai fasilitas penting seperti rumah sakit, sekolah, dan pusat perbelanjaan.
  • Nilai investasi tinggi: Potensi keuntungan capital gain yang signifikan, mencapai 15% - 20% per tahun.

Tanah Dijual di Daerah Cikarang, Harga Terjangkau Mulai 400 Jutaan: Cek Unit

Rekomendasi Hunian Dekat Stasiun Cikarang

eCatalog Sinarmas menyediakan berbagai pilihan hunian menarik di dekat stasiun yang dapat disesuaikan dengan kebutuhan dan anggaran Anda. Salah satunya yaitu De Silva Residence yang berlokasi di Cikarang yaitu 30 menit menuju stasiun cikarang, sehingga mobilitas Anda lebih mudah.

De Silva Residence - Rumah Affordable Cocok untuk Milenial

De Silva Residence Kota Deltamas

De Silva Residence, persembahan Sinar Mas Land & Sojitz Corporation, menghadirkan hunian ideal di jantung Kota Delta Mas. Keunggulan De Silva Residence terletak pada aksesibilitasnya yang mudah dengan 3 akses tol langsung, proximity ke AEON Mall, stasiun kereta cepat, dan berbagai fasilitas pendidikan bertaraf nasional dan internasional. Keamanan 24 jam dengan security command center, Deltamas Sport Center, serta lokasi strategis dekat kawasan industri ramah lingkungan dan perkantoran, menjadikan De Silva Residence pilihan tepat untuk kehidupan modern yang nyaman dan berkelas.

Cek unit selengkapnya melalui eCatalog (www.ecatalog.sinarmasland.com) untuk mendapatkan promo menarik, seperti:

  • Khusus Cara Bayar KPT Express
  • DP 10% dibayarin Developer*
  • Biaya KPT 3% dibayarin Developer*

*s&k berlaku

Bagikan :

share on facebookshare on Xshare on whatsapp
Similar Articles
Residential
article
Rumah Milenial 5 Jutaan, Fasilitas Lengkap, Lokasi Strategis di BSD

Beli rumah di BSD City menjadi pilihan hampir semua orang karena terletak di kawasan prestisius deng

Read More

25 July 2022

Residential
article
Harga Mulai 1M! Rumah Ini Cocok untuk Milenial di BSD!

Hunian rumah di BSD City dikenal dengan hunian rumah bagi kelas menengah keatas yang memiliki harga

Read More

26 July 2022

Residential
article
Rumah Baru di BSD City Mulai Rp 1.4 Miliar! Full Furnished!

Ada hunian rumah baru hadir di BSD City, yaitu Jiva at Tanakayu BSD City. Hunian rumah ini baru saja

Read More

27 July 2022